Candi Jawi
Jl. Raya Candiwates, Kec. Prigen, Pasuruan, Jawa Timur 67157
Candi Jawi merupakan candi bercorak Hindu - Buddha peninggalan raja terakhir dari Kerajaan Kertanegara. Candi ini diperkirakan berdiri pada abad ke-13. Material yang digunakan pada candi ini adalah material batu andesit dan dibangun dengan tinggi sekitar 24,5 meter, lebar 9,5 meter, dan panjang 14 meter.
Harga tiket dapat berubah sewaktu-waktu
Obyek wisata dapat tutup sewaktu-waktu
Fasilitas
-
Syarat dan Ketentuan
-